Minggu, 17 Juli 2011

Obat Batu Ginjal

Obat Batu Ginjal

Daun tempuyung dan akar alang merah(sonchus arvensis dan imperata cylindrica)
"ARVENSA"
depkes RI TR 023215831
apoteker: Nugroho Ssi.Apt
Ginjal kita sudah bekerja bertahun tahun sebagai penyaring darah.Namun kita jarang bahkan lupa bahwa makanan dan minuman yang kita santap seperti :bayam,kangkung,emping,nangka,durian,degan,jerohan,otak,lemak,teh,kopi,susu,keju menyebabkan timbunan batu diginjal yang sering disebut batu ginjal
batu ginjal terbentuk akibat kelebihan garam di dalam aliran darah .kelebihan garam ini kemudian mengkristal di urin.batu ginjal tidak menimbulkan gejala dalam keadaan diam.tetapi bila batu tersebut bergerak keluar dari ginjal sekecil apapun dapat menimbulkan rasa nyeri yang sangat luarbiasaaaaa.
GEJALA:nyeri hilang timbul ,nyeri pada pinggang atas dan menyebar keperut bag bawah.nyeri pada waktu buang air kecil dan kadang disertai darah.demam dan bengkak bila teinfeksi.nah bagaimana cara mengobatinya?salah satu produk kami adalah "ARVENSA" yang terbuat dari daun tempuyung dan akar alang merah yang menurut penelitian Prof.Dr.Sardjito ternyata beberapa senyawa yang terdapat dalam daun tempuyung dan akar alang alang merah bisa mengikis kalsium oksalat penyebab terjadinya batu ginjal.produk kami berupa jamu celup sehingga memudahkan konsumen dalam meminumnya jd tidak ribet.
PEMESANAN :harga satu botol arvensa 30 ribu berisi 10 sachet celup. harga belum termasuk ongkir ya...
HUB: 085852875175 atau
08123084676
DOSIS ANJURAN:
pencegahan: 1 kali sebelum tidur
pengobatan: 3 kali
cara pakai : 1 sachet celup dengan air 100 cc

Tidak ada komentar:

Posting Komentar